Kamis, 22 Juli 2010
KEBOJAHANAM VS KAMBINGLAKNAT
Awal persahabatan yang takkan pernah ku lupakan.
Kau kenalkan rima dan ku sambut dengan keikhlasan.
Tawa dan canda mulai menyelimuti di kala rasa bosan telah hilang.
Firasatku mengatakan peraduanku padamu akan terhenti di saat ku tau kau telah menemukannya.
Mungkin kau takkan pernah tau karna ku takkan mau kau tau.
Kini terjawab sudah akan hati yang retak.
Terlalu cepat ku merasakan terlalu lama ku pendam.
Ya sudahlah.....
Kejahanamku akan melaknatmu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar